Blog SMS Perkasa: Baca Berita Industri Besi dan Baja Terkini

tag: long product

Biar Paham, Begini Proses Pembuatan Pipa Welded

Pipa Seamless

Masih ingat soal metode pembuatan pipa yang kami bahas minggu lalu? Proses pembuatan pipa memang dibedakan menurut metode pembuatannya dan material penyusunnya. Salah satu metode yang paling sering dijumpai adalah metode pengelasan. Pembuatan pipa welded/las ini memakan biaya yang lebih murah jika dibandingkan dengan pembuatan pipa seamless (tanpa kelim). Pembuatan pipa welded dengan material baja

Dari Abad 17: Mengenal Proses Pembuatan Pipa Cor

Distributor Besi Surabaya, Distributor Besi SNI, Besi SNI, Jual Besi Baja

Pipa cor atau yang lebih dikenal sebagai cast pipe merupakan pipa yang dibuat dengan metode pengecoran. Pipa cor paling tua ditemukan pada abad ke-17 dan digunakan untuk mendistribusikan air ke seluruh taman Chateau de Versailles. Pipa-pipa cor yang digunakan ini diperkirakan mencapai panjang 35 km dengan sambungan bergelang tiap meternya. Pada saat itu pipa cor

Analisa Pasar: Pasar Baja Turki Melemah

Harga Baja Turki 2019

Daftar Isi Marjin Baja Turki MelemahLemahnya Lira Memengaruhi Industri BajaPotensi Pasar Baja di Timur Tengah Marjin Baja Turki Melemah Pada bulan ini, produsen baja Turki harus berlapang dada melihat marjin mereka yang bergerak ke sumbu negatif. Padahal terhitung sejak kuartal akhir 2018, para produsen Turki telah berusaha menaikkan penawaran untuk melindungi marjin mereka. Memang terdapat

Analisis Pasar: Harga HRC tetap paling anjlok di antara harga Flat Steel

Market Analysis

Prakiraan terakhir untuk besi flat-rolled Harga HRC US yang semakin anjlok jika dibandingkan dengan rata-rata harga plat besi lainnya pada bulan ini.  Index AMM minggu lalu pun menunjukkan turun sebanyak rata-rata 3 dollar per tonase. Hal ini kemungkinan merupakan titik harga terendah dari HRC. Sedangkan di Eropa, pihak pabrik justru mengambil keuntungan pada sentimen terhadap

Mengenal Flat Product dan Long Product dalam Besi Baja

macam-macam besi baja

Apakah Anda sering mendengar istilah flat product dan long product dalam industri besi baja? Apakah Anda sering memantau pergerakan harga-harga besi baja baik di pasar nasional maupun internasional? Apa sih sebenarnya yang dimaksud dengan flat product dan long product tersebut? Ini dia jawabannya. Pengolahan bijih besi akan menghasil tiga jenis produk besi baja, diantaranya flat